6 Cara Mendapatkan Backlink Blog Berkualitas

Berikut ini Cara Mendapatkan Backlink Blog Berkualitas versi Help Blogger yang sudah terbukti ampuh.

1. Buatlah Posting (Tulisan/Konten) yang Panjang dan Menarik
Create Long, Interesting Posts. Misalnya tulisan tentang tips & trik, tutorial, menggunakan gambar, chart, dan grafis lainnya.

Tulisan panjang itu antara 1000 hingga 1200 kata. Namun, semua kata dan kalimatnya benar-benar bermakna, bukan asal panjang, apalagi mengulang-ulang kata kunci (stuffing).

2. Aktif di Forum-Forum
Participate in Forums. Misalnya di kaskus atau forum netizen. Forum online biasanya menyediakan profil, seperti halnya media sosial, dan kita bisa memasukkan alamat blog.

Forum lainnya adalah Yahoo Answer di mana Anda bisa menjawab pertanyaan orang lain dan menyertakan link blog Anda --jika jawabannya ada di blog Anda tentunya.


3. Membuat eBook
Write e­Books. Buat buku elektronik dan share di media sosial dan forum-forum. Ini akan "build high quality backlinks".

4. Miliki Produk Gratis
Have Free Products. Berbagi template adalah salah satunya. Setiap orang suka yang gratisan. Jika produk gratis itu baik, menarik, halal, dan berguna, maka otomatis user akan menyebarkannya.

5. Gunakan Videos
Buatlah akun YouTube dan upload video yang unik dan menarik. Video tentang "cara" (how to) akan selalu menarik pengunjung.

6. Interaksi dengan Blog Lain
Interact with Other Blogs. Jangan "menyendiri". Lakukan "blogwalking" dan berinteraksilah dengan sesama blogger.

Demikianlah sebagian tips Cara Mendapatkan Backlink Blog Berkualitas. 

1 komentar:

  1. luar bias agan . thanks sangat menginspiratif dan membangun
    Perkenalkan saya rizqi dari software karaoke

    ReplyDelete

 
Top